Facebook adalah
salah satu Sosial media terbesar didunia yang paling banyak pengunanya. Hal ini
tentunya merupakan peluang besar bagi setiap pelaku bisnis. Banyak UKM dan
Perusahaan besar memanfaatkan jalur sosial media untuk Branding Usahanya dalam
melakukan promosi.
Apa itu Facebook Marketing?
Facebook marketing merupakan cara personal branding atau pengembangan
produk/jasa/usaha melalui akun media sosial facebook untuk menumbuhkan
popularitas dan tingkat penjualan. Kenapa kita harus belajar Facebook
marketing? setidaknya ada empat keunggulan yang bisa kita dapatkan dengan
menggunakan facebook ads untuk meningkatkan personal branding usaha kita,
diantaranya :
- Facebook merupakan jejaring sosial yang bersifat viral, semua pengguna bisa melakukan aktivitas seperti share tautan link, gambar, video dan interaksi yang sangat dinamis sesama pengguna untuk berkomunikasi.
- Objek pemasaran yang tidak terbatas, bayangkan saja di Indonesia saja dari data tahun 2015 pengguna facebook sudah mencapai 45 juta pengguna aktif, bisa dibayangkan bila kita akan ekspansi marketing usaha kita ke negara lain tentunya akan semakin besar omzet kita
- Dilengkapi fasilitas yang sangat menunjang seperti fanspage, facebook grup
- Facebook marketing pada dasarnya gratis, akan tetapi untuk optimalisasi facebook menawarkan kemudahan optimalisasi marketing dengan layanan fb ads berbayar
Pada paket
Pelatihan Facebook Marketing / Facebook Ads ini, setiap peserta akan dibekali
ilmu dan pengetahuan praktis Untuk Memaksimalkan dan meningkan Order penjualan
melalui promosi di sosial media Facebook.
Dilaksanakan dengan
model pembelajaran Secara langsung dan di praktikkan langsung, sehingga
siapapun yang ikut pasti bisa.
Apa yang akan kita pelajari di Kursus Facebook Marketing? Berikut ini diantaranya:
- Alat pembayaran iklaln tanpa kartu kredit
- Beriklan di Facebook
- Riset Sudience untuk target iklan
- Trik agar iklaln murah dan efektif
- Pola beriklan di Facebook
- Pembuatan Fanspage SEO (Muncul di Halaman Google)
- Menyusun bahasa iklaln yang bisa meningkatkan penjualan
- dan Trik menarik lainnya.
Biaya Kursus:
Pendaftaran : 20.000
Privat : Rp.
1.000.000 (1 Siswa dengan 1 Pengajar)
Reguler: Rp.
500.000 (1 Kelas Minimal 4 Orang)
Durasi Kursus: 6x
Pertemuan @1,5 Jam
Informasi & Tempat Pendaftaran :
WA. 0821 1551 7600
ConversionConversion EmoticonEmoticon